Singapura, hotfokus – Meski Direktur Biomorf Lone LLC Johannes Marliem meninggal dunia namun Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) masih memiliki banyak saksi kunci untuk mengungkap kasus dugaan tindak pidana korupsi KTP-Elektronik (KTP-e). “Kalau salah satu saksi KTP-e meninggal, tidak terlalu berpengaruh terhadap pembuktian perkara tersebut,” ungkap penyidik KPK Novel Baswedan di Singapura, Selasa (15/8). Johannes Marliem
READ MORE