• Mandalika Jadi Magnet Wisman, MotoGP Indonesia 2025 Panaskan Lombok

    Mandalika Jadi Magnet Wisman, MotoGP Indonesia 2025 Panaskan Lombok0

    Lombok, Hotfokus.com Pulau Lombok berubah jadi pusat perhatian dunia menyambut Pertamina Grand Prix of Indonesia 2025. Ribuan wisatawan mancanegara memadati Bandara Internasional Zainuddin Abdul Madjid untuk menyaksikan langsung gelaran MotoGP yang berlangsung di Pertamina Mandalika International Circuit pada 3–5 Oktober. Sejak mendarat, para turis langsung disuguhi suasana khas Mandalika. Spot foto bertema MotoGP, grafiti warna-warni,

    READ MORE
  • Indonesia Siap Terapkan BBM Berbasis Etanol, Pertamina Patra Niaga Ikuti Tren Dunia

    Indonesia Siap Terapkan BBM Berbasis Etanol, Pertamina Patra Niaga Ikuti Tren Dunia0

    Jakarta, hotfokus.com Pertamina Patra Niaga menyatakan penggunaan etanol pada bahan bakar minyak (BBM) akan menjadi bagian penting dalam strategi energi nasional. Langkah ini dipandang sebagai solusi untuk menurunkan emisi karbon, memperbaiki kualitas udara, sekaligus mendorong transisi energi menuju masa depan berkelanjutan. Etanol sendiri dihasilkan dari sumber nabati seperti tebu dan jagung. Dengan sifatnya yang lebih

    READ MORE
  • Biofuel hingga CCS, Strategi Pertamina Perkuat Ketahanan Energi ASEAN

    Biofuel hingga CCS, Strategi Pertamina Perkuat Ketahanan Energi ASEAN0

    Bangkok, Hotfokus.com Pertamina menegaskan keseriusannya mempercepat transisi energi menuju masa depan rendah karbon. Komitmen ini disampaikan Direktur Utama Pertamina, Simon Aloysius Mantiri, dalam 50th ASEAN Council on Petroleum (ASCOPE) Council Meeting di Bangkok, Thailand, Rabu (1/10/2025). ASCOPE, yang berdiri sejak 1975, menjadi forum utama kolaborasi antarperusahaan migas, badan usaha energi nasional, serta pemerintah negara ASEAN.

    READ MORE
  • Pertamina Patra Niaga Pastikan BBM Aman, Jangkau Hingga Daerah Terpencil

    Pertamina Patra Niaga Pastikan BBM Aman, Jangkau Hingga Daerah Terpencil0

    Jakarta, hotfokus.com Pertamina Patra Niaga menegaskan komitmennya menjaga pasokan bahan bakar minyak (BBM) di seluruh Indonesia. Kebijakan ini sejalan dengan arahan Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) yang mendorong kolaborasi, termasuk dengan SPBU swasta, untuk memastikan kebutuhan energi masyarakat tetap terpenuhi. Pj. Corporate Secretary Pertamina Patra Niaga, Roberth MV Dumatubun, menuturkan bahwa perusahaan terus

    READ MORE
  • UMKM Lombok Ikut Ngebut di MotoGP Mandalika, Pertamina Antar Produk Lokal Go Global

    UMKM Lombok Ikut Ngebut di MotoGP Mandalika, Pertamina Antar Produk Lokal Go Global0

    Lombok, hotfokus.com MotoGP Mandalika 2025 bukan hanya jadi panggung adu cepat para pebalap dunia. Ajang internasional ini juga membawa angin segar bagi pelaku UMKM lokal untuk menembus pasar mancanegara. Salah satunya dialami Sayuk Wibawati, pemilik merek kue kering Nutsafir. Menjelang balapan yang berlangsung 3–5 Oktober 2025, ia sibuk mengemas produk berbahan biji-bijian lokal khas Lombok

    READ MORE
  • Luar Biasa! Hari Pertama Inacraft 2025, UMKM Mitra Pertamina Sukses Kantongi Transaksi Rp1,2 Miliar

    Luar Biasa! Hari Pertama Inacraft 2025, UMKM Mitra Pertamina Sukses Kantongi Transaksi Rp1,2 Miliar0

    Jakarta, Hotfokus.com Ajang pameran kerajinan terbesar di Asia Tenggara, Inacraft 2025, menjadi panggung gemilang bagi 32 UMKM binaan Pertamina. Baru sehari dibuka di Jakarta Convention Center (JCC) pada 1 Oktober, total transaksi yang mereka bukukan sudah menembus angka Rp1,2 miliar. Vice President Corporate Communication Pertamina, Fadjar Djoko Santoso, menilai hasil ini sebagai buah dari pembinaan

    READ MORE